Prakiraan Cuaca Menurut BMKG Selasa 31 Agustus untuk Wilayah Kabupaten Lebak - MEGATRUST

Home / Daerah

Senin, 30 Agustus 2021 - 18:48 WIB

Prakiraan Cuaca Menurut BMKG Selasa 31 Agustus untuk Wilayah Kabupaten Lebak

Foto : Masjid agung yang berlokasi di Kabupaten Lebak (istimewa)

Foto : Masjid agung yang berlokasi di Kabupaten Lebak (istimewa)

MEGATRUST.CO.ID, – Prakiraan cuaca menurut BMKG atau Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Selasa 31 Agustus 2021 untuk wilayah Kabupaten Lebak.

mgid.com, 831728, DIRECT, d4c29acad76ce94f

Berdasarkan informasi yang diterima oleh Megatrust.co.id, dari Kordinator Bidang Data dan Informasi Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah II, Sutiyono mengatakan, Prakiraan cuaca berdasarkan BMKG di wilayah Kabupaten Lebak

Baca Juga :  Puluhan Waralaba di Kota Cilegon Terancam Ditutup. Kenapa Ya?

Cuaca wilayah Kabupaten Lebak dini hari diprediksi cerah berawan. Pada pagi hari cuaca wilayah Kabupaten Lebak diprediksi cerah berawan. Sementara pada siang hari cuaca di wilayah Kabupaten Lebak diprediksi hujan sedang.

Sedangkan pada malam hari cuaca Kabupaten Lebak diprediksi berawan. Untuk suhu di wilayah Kabupaten Lebak diperkirakan berkisar 23-31 derajat celcius. Sedangkan kelembaban berkisar 70-95. (***)

Baca Juga :  Puluhan Lansia di Kota Tangerang Disuntik Vaksin Booster. Kadinkes : 'Kita Baru Uji Coba'

Share :

Baca Juga

Daerah

Pemkot Cilegon Akan Gelontorkan Rp10 Miliar untuk Penerima BLT BBM

Daerah

Dituding Bikin Macet dan Semrawut, Ratusan PKL di Cilegon Ditertibkan Pemerintah

Daerah Inovasi

Helldy Minta Alumni MAN 1 Kota Cilegon Ambil Kesempatan Beasiswa

Daerah

KPU Cilegon Rilis Dana Sumbangan Peserta Pilkada Cilegon 2024, Segini Nilainya

Daerah

KPK Perwakilan Banten Tegur Pemkot Cilegon Selesaikan MCP

Daerah

Kasus HIV/AIDS di Cilegon Meroket Selama 2022. Jangan Lakukan Ini Jika Tidak Ingin Terjangkit

Daerah

Aqua Palsu Beredar di Cilegon, Omset Distributor Aqua Asli Anjlok

Daerah

Tak Tanggung Mendoakan Anak yang Sunatan Masal. Sanuji Sebut Semoga Ada yang Jadi Presiden