Kebakaran di Lapas Pemuda Klas IA Tangerang, Puluhan Napi Diduga Hangus - MEGATRUST

Home / Peristiwa

Rabu, 8 September 2021 - 09:06 WIB

Kebakaran di Lapas Pemuda Klas IA Tangerang, Puluhan Napi Diduga Hangus

Megatrust.co.id, Tangerang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pemuda Klas IA Tangerang, Banten, Terbakar. Sedikitnya puluhan orang meninggal dunia akibat peristiwa itu.

mgid.com, 831728, DIRECT, d4c29acad76ce94f

Berdasarkan informasi dari Petugas Pemadam Kebakaran Kota Tangerang, pihaknya menerima laporan pukul 02.30 WIB, Rabu (8/9).

Seorang petugas pemadam kebakaran sedang memadamkan api yang menghanguskan Lapas. Klas 1 Blok G Tangerang .Rabu (8/9/21). Dennys

Pagi ini tim pemadam kebakaran dibantu dengan pihak Kepolisian dan juga pegawai Lapas mulai melakukan evaluasi.

Data yang didapat Poskota kebakaran lapas ini terjadi di Blok G lapas tersebut. Dalam insiden kebakaran ini setidaknya 40 orang meninggal dunia.

Baca Juga :  Puluhan Lansia di Kota Tangerang Disuntik Vaksin Booster. Kadinkes : 'Kita Baru Uji Coba'

Saat di konfirmasi Kabid Kedaruratan dan Logistik untuk BPBD Kota Tangerang belum dapat merespon.

Hingga pagi ini, para petugas masih berupaya mendinginkan tempat kejadian perkara. (Dens)

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Gegara Bakar Ilalang Ditinggalkan, Tumpukan Ban Bekas Ikut Terbakar di Ciberko

Daerah

Dugaan Kasus Maling di BPRS CM, Direktur dan 72 Saksi Diperiksa Kejari Cilegon. Belum Ada Penetapan Tersangka

Pemerintahan

Pemkot dan DPRD Cilegon Sepakat Cabut Perda Retribusi Trayek, Potensi Kehilangan PAD

Pemerintahan

Puluhan Ribu Warga Cilegon Akan Terima BLT BBM dari Pemkot. Catat Waktu dan Rinciannya

Pemerintahan

Enam Bulan Jadi Wali Kota Cilegon, Ketua DPRD Sentil Program Kerja Wali Kota Helldy

Peristiwa

Hanya Hitungan Menit, Dua Peristiwa Alam Terjadi di Laut Selat Sunda

Peristiwa

Kembali Terjadi! Diduga Tidak Kuat Nanjak, Mobil Pertamina Melintang Nutup Jalan JLS Cilegon

Peristiwa

Gunung Anak Krakatau Alami Erupsi Sebanyak 2 Kali