Pemkot Tangerang Gelar Sosialisasi Perubahan Perwal Pajak Reklame - MEGATRUST

Home / Daerah

Kamis, 2 Desember 2021 - 19:55 WIB

Pemkot Tangerang Gelar Sosialisasi Perubahan Perwal Pajak Reklame

Sosialisasi Perubahan Peraturan Wali Kota Tentang Pajak Reklame yang berlangsung di Ballroom Hotel Novotel, Kota Tangerang, Kamis (2/12).

Sosialisasi Perubahan Peraturan Wali Kota Tentang Pajak Reklame yang berlangsung di Ballroom Hotel Novotel, Kota Tangerang, Kamis (2/12).

Megatrust.co.id, Tangerang – Pemerintah Kota Tangerang melalui Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) menggelar kegiatan Sosialisasi Perubahan Peraturan Wali Kota Tentang Pajak Reklame yang berlangsung di Ballroom Hotel Novotel, Kota Tangerang, Kamis (2/12).

mgid.com, 831728, DIRECT, d4c29acad76ce94f

Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah yang hadir pada acara tersebut menyampaikan pajak reklame menjadi salah satu sumber APBD Kota Tangerang untuk melaksanakan pembangunan

“Untuk itu Pemkot tengah melakukan penataan terhadap ruang – ruang reklame yang ada di Kota Tangerang,”

“Agar bisa berfungsi dengan baik serta memiliki unsur estetika,” jelas Arief dalam acara yang diikuti tak kurang dari 100 wajib pajak di Kota Tangerang.

Arief menambahkan untuk memberikan kemudahan bagi perusahaan iklan serta investor, Pemkot telah mengembangkan pemanfaatan aplikasi sebagai sarana pengurusan perihinan di Kota Tangerang.

“Sekarang urus perijinan tinggal pakai gadget,selain untuk memangkas birokrasi di Pemda tapi juga di tempat wajib pajak,” tutupnya. (Red)

Share :

Baca Juga

Daerah

Honorer Pemprov Banten Akan Turun ke Jalan. Ini Empat Tuntutannya

Daerah

Puluhan Jalan Berlubang di Cilegon Mulai Diperbaiki Mantri Jalan

Daerah

Pastikan Hak Pilih Tercatat di KPU, Cukup Pake Aplikasi Ini

Daerah

DEAR WARGA KOTA TANGERANG, Ini 6 Rekomendasi Tempat Berburu Takjil untuk Berbuka Puasa, Semua Makanan Dijamin Ada

Daerah

Pendaftaran Panwascam di 1 Kecamatan di Cilegon Diperpanjang, Ini Alasannya

Daerah

Peringati HUT Katar ke-61, Sangiang Jaya Adakan Donor Darah dan Santunan Anak Yatim

Daerah

Sambut Nuzulul Quran, Ratusan Warga Priuk Pawai Obor. Arak Ustad ‘Ki Joker’ Pake Kuda.

Daerah

TERNYATA, Taman Nasional Ujung Kulon Banten Menjadi Rumah Bagi Hewan Langka dan Diakui Unesco